Kategori Honorer Ini Langsung Diangkat ASN PPPK 2022 Tanpa Tes

Bimbel Akses Bimbel Akses • 09 September 2022

Kategori Honorer Ini Langsung Diangkat ASN PPPK 2022 Tanpa Tes

bimbelcpns.com Halo Sobat Akses dan para pejuang PPPK, Dikutip dari pikiran-rakyat.com 
Menjelang pembukaan seleksi PPPK 2022 terdapat sejumlah informasi terkait pelamar yang akan mengikuti tes PPPK 2022 dan langsung diangkat ASN PPPK 2022 tanpa tes.

Sejauh ini pemerintah telah memberikan sinyal kuat bahwa pendaftaran seleksi PPPK 2022 akan segera digelar.

Dalam seleksi PPPK 2022, terdapat dua kelompok kategori, yaitu pelamar yang langsung diangkat ASN PPPK tanpa tes dan kategori pelamar yang harus mengikut tes PPPK 2022 menggunakan CAT UNBK.

Dalam pelaksanaan PPPK 2022, dasar pelaksanaan PPPK untuk JF Guru 2022 tercantum pada Permen PANRB Nomor 20 Tahun 2022. Peraturan yang digunakan tersebut menggantikan regulasi sebelumnya yaitu Nomor 28 Tahun 2021. 


Bagi guru honorer yang akan mengikuti seleksi PPPK 2022, perlu diketahui bahwa mekanisme seleksi yang digunakan pada PPPK 2022 adalah mekanisme penempatan, verifikasi dan observasi, dan tes CAT UNBK.

Dalam penempatan formasi dilakukan sebagaimana kebutuhan Pemda berdasarkan jenis dan jabatan yang terdapat pada Pemerintah Daerah masing-masing.

Penempatan formasi tersebut akan diisi terlebih dahulu oleh guru honorer yang telah lulus passing grade pada PPPK 2021. 

Secara rinci, guru honorer yang tidak akan mengikuti tes PPPK 2022 dan langsung diangkat menjadi ASN PPPK 2022 yaitu sebagai berikut.

Guru honorer K2 yang telah lulus passing grade pada PPPK 2021;
Guru sekolah negeri yang telah lulus passing grade pada PPPK 2021;
Lulusan PPG yang telah lulus passing grade pada PPPK 2021;
Guru swasta yang telah lulus passing grade pada PPPK 2021;
Guru honorer K2 belum lulus passing grade pada PPPK 2021;
Guru honorer K2 pendaftar baru
Guru sekolah negeri yang memiliki masa kerja lebih dari 3 tahun belum lulus passing grade
Guru sekolah negeri yang memiliki masa kerja lebih dari 3 tahun dan pendaftar baru.


Demikian informasi terkait Kategori Honorer Ini Langsung Diangkat ASN PPPK 2022 Tanpa Tes.

Bagi kamu yang ingin mempersiapkan tes CPNS dan PPPK bisa join di bimbel akses, mengapa kamu harus join bersama bimbel akses ?, karena bimbel akses memiliki beberapa program unggulan untuk tes seleksi CPNS dan PPPK, lalu ini lah beberapa faktor kamu harus mempersiapkan tes CPNS dan PPPK.

 

1. Berpengalaman selama 13 tahun.
2. Terbukti sudah meloloskan ribuan peserta bimbel menjadi ASN, Cek testimoninya, ASN PNSASN PPPK.
3. Materi terupdate untuk seleksi CPNS dan PPPK.
4. Pengajar sangat berkompeten.
5. Fasilitas & sarana super lengkap

 

Nah itu beberapa faktor mengapa kamu harus mempersiapkan tes ASN PNS dan ASN PPPK 2022 bersama bimbel akses, gabung sekarang juga bersama bimbel akses agar peluang lulus kamu semakin besar untuk menghadapi tes ASN PNS dan ASN PPPK 2022, daftar sekarang.

 

Konsultasi mengenai CPNS dan CASN PPPK bersama education consultant bimbel akseschat disini.

 

Salam Sukses !

 

Subscribes Channel Youtube Kami